HeHa Sky View
HeHa Sky View sangat populer dan bisa dijangkau dalam 30 menit saja dari Kota Jogja. HeHa Sky View berisi tempat selfie, food stall, dan resto. Tempatnya sangat instagramable, banyak spot foto keren dengan pemandangan langit dan Kota Jogja dari ketinggianKawasan restoran, café, yang dipadukan dengan sentuhan seni yang kekinian. Sehingga makan di Heha Sky View Jogja, bukan hanya berbicara tentang kulinernya saja.
Konsep restonya menyajikan konsep modern, ragam spot instagramable untuk semua kalangan, dipadukan dengan view alam Jogja yang sangat menawan.